Kemenperin Terapkan Standar Industri Hijau untuk Dukung Pembangunan Berkelanjutan

Foto: Janusz Walczak di Unsplash
Kementerian Perindustrian menerapkan Standar Industri Hijau untuk meningkatkan daya saing industri manufaktur sekaligus mendorong penerapan prinsip keberlanjutan.