Pemerintah Indonesia bekerja sama dengan Jerman meluncurkan proyek Sustainable Energy Transition in Indonesia (SETI) yang didanai oleh Kementerian Federal Jerman untuk Urusan Ekonomi dan Aksi Iklim (BMWK). Apa saja fokus proyek ini dan apa tujuannya? ... Selengkapnya
Terbaru
Memutus lingkaran setan kekerasan dalam pendidikan dokter spesialis adalah sebuah urgensi, bukan semata tentang keselamatan dan kesehatan para peserta didik dan upaya mencetak lebih banyak dokter spesialis, melainkan juga tentang perbaikan sistem layanan kesehatan.... Selengkapnya
Di tengah banjir dan ancaman perubahan iklim, Sekolah Terapung bertenaga surya di Bangladesh membantu memastikan anak-anak dapat terus mengakses pendidikan yang aman dan inklusif.... Selengkapnya
Kemandirian dalam penyediaan teknologi energi terbarukan merupakan fondasi penting dalam mewujudkan transisi energi yang berkelanjutan dan berkeadilan. Lantas, sejauh mana perkembangan industri manufaktur energi terbarukan di Indonesia dalam menjawab tantangan ini?... Selengkapnya
Badan Riset dan Inovasi Inggris Raya (UKRI) mendanai enam proyek untuk mengatasi kerawanan pangan di tengah krisis biaya hidup. Apa saja?... Selengkapnya
Sebuah laporan mengungkap bagaimana ekspansi tambang nikel di Pulau Kabaena diselimuti oleh berbagai pelanggaran HAM dan hukum yang menyebabkan berbagai dampak lingkungan dan merebut ruang hidup masyarakat setempat.... Selengkapnya
Bagaimana kota ramah lansia dapat mendukung kaum lansia dan keberlanjutan kesehatan, keselamatan, serta partisipasi mereka dalam masyarakat?... Selengkapnya
Studi yang diluncurkan oleh Nafas Indonesia dan DBS Foundation mengungkap temuan yang mengkhawatirkan mengenai hubungan antara polusi udara partikulat halus (PM2.5) dengan meningkatnya kasus pneumonia pada balita di Jakarta.... Selengkapnya
Lingkungan gizi yang sehat di sekolah merupakan hal mendasar untuk mendukung tumbuh-kembang dan kesejahteraan anak. Lantas, bagaimana kondisi lingkungan gizi di sekolah-sekolah di Indonesia?... Selengkapnya
Selain ketahanan pangan dan gizi, indikator lingkungan merupakan faktor kunci dalam upaya pemberantasan stunting.... Selengkapnya