Figur

Cerita dampak (impact stories) para individu pembuat perubahan dengan kerja-kerja kreatif untuk membantu memecahkan masalah lingkungan, sosial, ekonomi, tata kelola, dan budaya di tengah masyarakat. Jika Anda mengenal individu akar rumput dengan profil tersebut, silakan kabari kami melalui email  [email protected] cc [email protected], kami mungkin mengangkat cerita mereka secara organik tanpa dipungut biaya.

Seperti menguras genangan banjir dengan sendok teh, apa yang dilakukan Fitri secara tidak langsung menjadi sebuah upaya kecil dalam membantu mengatasi masalah kemiskinan di Tojo Una-Una, salah satu kabupaten dengan angka kemiskinan yang masih relatif tinggi di Sulawesi Tengah.... Selengkapnya
Kerusakan alam mengusik Lena Guslina. Sebagai seorang seniman yang menekuni dunia seni tari selama lebih dari 22 tahun, ia meresponsnya dengan gerak tubuh yang ia tuangkan ke dalam karya-karya seni tari kontemporer dan menampilkannya di tempat-tempat umum untuk menggugah kesadaran orang-orang.... Selengkapnya