Figur

Cerita dampak (impact stories) para individu pembuat perubahan melalui kerja-kerja kreatif untuk membantu memecahkan masalah lingkungan, sosial, ekonomi, tata kelola, dan budaya di tengah masyarakat.

Jika Anda mengenal individu akar rumput dengan profil tersebut, beritahu kami melalui email [email protected], kami mungkin mengangkat usulan Anda secara organik tanpa dipungut biaya.

“Saya tahu seorang difabel itu kayak gimana hidupnya. Kadang orang menganggap kita rendah. Anggapan kayak ‘difabel tidak mungkin dapat kerja, tidak mungkin dapat penghasilan’ itu masih banyak, masih sering saya dengar. Difabel dianggap cuma bisa minta-minta. Saya ingin menghilangkan anggapan seperti itu.”... Selengkapnya