Dewan Pariwisata Singapura meluncurkan pedoman untuk mendorong praktik pariwisata berkelanjutan di objek wisata dan tempat acara untuk mempercepat perjalanan pariwisata berkelanjutan di negara tersebut.... Selengkapnya
SDGs Goal 12
Umah Lumba merupakan fasilitas rehabilitasi yang ditujukan untuk pemulihan, pensiun permanen, dan pelepasan lumba-lumba sirkus keliling ke habitat alaminya.... Selengkapnya
Kendaraan listrik muncul sebagai salah satu solusi yang dianggap menjanjikan dalam upaya dekarbonisasi sektor transportasi. Lantas, bagaimana perkembangan, hambatan, dan peluang dalam transisi menuju kendaraan listrik di Indonesia?... Selengkapnya
Di Vietnam, berbagai upaya tengah dilakukan untuk mendukung peran pekerja informal sektor sampah, salah satunya dengan melibatkan mereka ke dalam mekanisme Tanggung Jawab Produsen yang Diperluas.... Selengkapnya
Pemilu Hijau merujuk pada praktik pemilu yang berfokus pada pengurangan dampak lingkungan. Lalu, apakah pemilu hijau dapat diterapkan di Indonesia?... Selengkapnya
Investasi berdampak (impact investing) muncul sebagai salah satu instrumen potensial untuk memperbaiki kerusakan lingkungan, mengurangi ketimpangan sosial, dan menciptakan keseimbangan baru.... Selengkapnya
Meningkatnya limbah makanan ketika jutaan orang menderita kelaparan sungguh merupakan sebuah ironi yang patut disayangkan. Keadaan ini sekaligus menegaskan kecacatan struktural dalam kehidupan masyarakat. Kini,...... Selengkapnya
Bening Saguling Foundation berupaya mengurai permasalahan sampah Sungai Citarum melalui pemberdayaan masyarakat sekitar.... Selengkapnya
Indonesia bersama dengan sepuluh negara lain berkomitmen untuk memperkuat sinergi dalam memberantas IUU fishing di kawasan Asia Tenggara. ... Selengkapnya
Laporan Ipsos Global Trends 2024 mengungkap sembilan tren utama yang mempengaruhi pasar global. Di Indonesia, tiga tren utama paling signifikan adalah optimisme teknologi, nilai tradisional, dan kesadaran konvergensi iklim.... Selengkapnya