Pembahasan tentang Net Zero ASEAN dalam SEADS 2023
Simposium Pembangunan Asia Tenggara (SEADS) Asian Development Bank 2023 membahas bagaimana ASEAN dapat mengambil langkah-langkah inovatif dan hemat untuk mendukung dekarbonisasi dan merevitalisasi ekonomi.