Tujuh kelompok masyarakat sipil di Thailand mengajukan gugatan terhadap pemerintah karena lalai dalam melindungi hak warga negara atas udara bersih.
... Selengkapnya
Nazalea Kusuma
Naz adalah Manajer Editorial Internasional di Green Network Asia. Ia pernah belajar Ilmu Perencanaan Wilayah dan Kota dan tinggal di beberapa kota di Asia Tenggara. Pengalaman pribadi ini memperkaya persepektifnya akan masyarakat dan budaya yang beragam. Naz memiliki sekitar satu dekade pengalaman profesional sebagai penulis, editor, penerjemah, dan desainer kreatif.
Sustainability Scool menyambut tantangan dalam pengajaran topik-topik keberlanjutan (sustainability) kepada anggota masyarakat, dan memperbaiki kondisi finansial mereka dengan fokus pada perempuan dan makanan. ... Selengkapnya
Perkenalkan Women20 Indonesia, kelompok keterlibatan G20 yang resmi di Indonesia untuk pembangunan perempuan, kesetaraan gender, pertumbuhan inklusif, dan kerjasama perempuan di sektor ekonomi internasional.
... Selengkapnya
Utusan Pemuda PBB (The UN Envoy on Youth) mencari anak-anak muda yang mampu menemukan solusi yang terukur, berdampak, dan menginspirasi bagi tantangan terbesar dunia untuk dinobatkan sebagai Pemimpin Muda untuk Tujuan Pembangunan Berkelanjutan.
... Selengkapnya
Semakin banyak perusahaan multinasional berkomitmen mencapai tujuan keberlanjutan yang spesifik melalui serangkaian kebijakan; namun, perusahaan-perusahaan ini masih tetap tidak aman dari potensi skandal yang dapat menjerumuskan mereka ke risiko ekonomi dan sosial. Apa yang harus mereka lakukan?
... Selengkapnya
Bisnis yang bertujuan profit semata dengan mengabaikan dampak sosial dan lingkungan sudah memasuki masa senja. Situasi krisis iklim saat ini menuntut upaya kolektif kita menuju... Selengkapnya
Cerita adalah aspek penting dan berpengaruh dari kemanusiaan kita. “Masa Depan Spekulatif di Tengah Krisis Iklim” adalah tema besar dari seri fiksi kilat yang dihadirkan oleh New Naratif.
... Selengkapnya
Distribusi vaksin yang tidak merata dan ketimpangan ekonomi global hari-hari ini menyebabkan dunia semakin terpecah, demikian dilaporkan dalam The Global Risk Report 2022.
... Selengkapnya
Dalam seminggu terakhir ini, istilah ‘praktik industri yang tidak bertanggung jawab’ meledak di media sosial. Menanggapi hal ini, banyak masyarakat yang merasa bingung dan lelah lantaran tindakan individu mereka mungkin tidak berguna dalam memerangi perubahan iklim.... Selengkapnya
Kesejahteraan pekerja adalah hak sekaligus investasi. Dunia, utamanya sektor bisnis, mesti memandang pekerja atau karyawan sebagai mitra, bukan alat.
... Selengkapnya