Wawancara dengan Taswin Zakaria, Presiden Direktur Maybank Indonesia
“Dalam dunia keberlanjutan, segala sesuatunya terus berubah, sehingga kita mesti tetap mawas diri. Bagi kami, mengikuti apa yang terjadi dalam keberlanjutan ibarat membalik halaman cerita yang terus berkembang. Dengan terus memperhatikan keberlanjutan, kami tidak hanya membaca berita; tapi kami juga secara aktif membentuk narasi kami dalam lanskap yang dinamis ini.”
Taswin Zakaria, Presiden Direktur Maybank Indonesia | Foto: Maybank Indonesia.
Daftar akun premium
Ini adalah manfaat khusus Member GNA Indonesia
Di tengah tantangan global yang semakin kompleks saat ini, membekali diri, tim, dan komunitas dengan wawasan interdisipliner dan lintas sektor tentang isu-isu keberlanjutan (sustainability) dan pembangunan berkelanjutan (sustainable development) bukan lagi pilihan — melainkan kebutuhan strategis untuk tetap terdepan dan relevan.