“Kami mendapatkan manfaat dari kedua hal tersebut, yaitu mengundang lebih banyak generasi muda untuk terlibat dalam industri perikanan dan yang kedua adalah memperkenalkan hal-hal baru yang patut dicoba kepada lebih banyak masyarakat pesisir.”
... Selengkapnya
Konsumsi dan Produksi Berkelanjutan
“Sebagai salah satu Direksi WIKA Beton, saya memiliki tanggung jawab untuk menentukan arah perusahaan serta mengendalikan operasional perusahaan untuk mencapai visi misi perusahaan serta memimpin inisiatif perusahaan untuk berkontribusi membangun masa depan yang berkelanjutan.”... Selengkapnya
“Para pemimpin harus mendorong pembelajaran dan pengembangan yang berkesinambungan, menyediakan sumber daya dan peluang bagi anggota tim mereka untuk memperluas pengetahuan dan keterampilan mereka dalam praktik keberlanjutan.”... Selengkapnya
“Perluas keterikatan banyak pihak dan ciptakan koalisi. Ada begitu banyak minat dan peluang luar biasa di bidang ini, jadi sungguh menarik. Kuncinya adalah jangan bekerja sendiri-sendiri dan mengambil kesimpulan yang salah. Mari berkolaborasi dan mencapai outcome kolektif yang besar.”... Selengkapnya
Keberlanjutan adalah persoalan yang sangat kompleks, sangat dinamis – dan apa yang dimaksud dengan keberlanjutan tidak seperti hitam atau putih. Ini berarti bahwa kita harus terus-menerus melakukan trade-off.... Selengkapnya
BPDLH dan UNDP meluncurkan program Catalytic Funding dan Incentivizing Mitigation Outcomes untuk mendorong startup menerapkan praktik bisnis yang ramah lingkungan.... Selengkapnya
Singapura telah menyelesaikan program percontohan untuk menguji kesiapan mereka dalam memasok dan mengadopsi Bahan Bakar Penerbangan Berkelanjutan (Sustainable Aviation Fuel/SAF).... Selengkapnya
Laporan ERIA mengkaji kemampuan dan ketersediaan pengumpulan data mengenai rantai nilai plastik di negara-negara ASEAN.... Selengkapnya
Transisi yang berkeadilan di dalam produksi daging industri sangat penting untuk mengurangi konsumsi dan produksi daging dalam menghadapi krisis iklim.... Selengkapnya
Sebuah penelitian mengungkap bahwa perkebunan karet di Asia Tenggara telah menyebabkan deforestasi secara signifikan.... Selengkapnya