Minimnya Kontribusi Perusahaan dalam Menciptakan Lingkungan Perkotaan yang Berkelanjutan

Foto: Fons Heijnsbroek di Unsplash.
Penelitian yang dilakukan oleh World Benchmarking Alliance mengungkap minimnya kontribusi perusahaan dalam menciptakan lingkungan perkotaan yang berkelanjutan, termasuk perusahaan-perusahaan paling berpengaruh di dunia.